Ajaib,Ikan hidup di paru-paru manusia

Diposting oleh Hariestelle

Ajaib,Ikan hidup di paru-paru manusia - Selamat datang pada halaman baru kami Hariestelle ,Berikut adalah halaman yang akan mengulas beberapa info-info menarik untuk anda simak dan ikuti.Isi hari-hari anda dengan informasi-informasi baru dan bermanfaat,agar pandangan dan pengetahuan anda luas seluas info postingan kami. Selamat membaca isi postingan ini,berikut adalah beberapa pilihan postingan yang kami hadirkan dalam judul Ajaib,Ikan hidup di paru-paru manusia. Kejadian langka dialami seorang bocah bernama Anil Barela asal Khargone, Provinsi Madhya Pradesh, India. Ya, seekor ikan yang ditelannya ternyata dapat bertahan hidup dalam paru-parunya.
Anil yang sedang berenang di sungai dan bercanda dengan teman-temannya, melakukan sebuah ritual umum yang biasa dilakukan anak-anak di India, yakni menelan ikan hidup-hidup.

Namun bukannya masuk ke lambungnya, ikan sepanjang 8,89 centimeter justru tersasar dan masuk ke dalam paru-paru sang bocah. Sempat tersengal-sengal, Anil akhirnya dilarikan ke rumah sakit.

Petugas medis setempat memilih melakukan operasi darurat setelah kadar oksigennya menipis dan dia makin kesulitan bernapas. Beruntung nyawa bocah ini akhirnya berhasil diselamatkan. Dia kini berada dalam masa pemulihan.

Dokter Pramod Jhawar yang mengoperasi Anil menyatakan ikan itu masih hidup beberapa saat setelah masuk ke paru-paru si bocah.

"Ikan itu hidup dan mengambil napas terakhirnya saat bronkoskopi dilakukan. Ikan ini membatasi fungsi dari kedua paru-paru yang mengakibatkan rendahnya asupan oksigen," katanya.
Demikian info kali ini,Kami ucapkan terima kasih telah berkunjung ke halaman kami yang telah mengulas tentang Ajaib,Ikan hidup di paru-paru manusia

dalam blog yang sederhana tapi patut untuk anda simak dalam Hariestelle.Blogspot.Com Rating 5.0
Hariestelle Thanks For Visit - Hariestelle Post

Artikel Terkait