Hari pengumuman hasil ujian nasional tingkat SMP, Sabtu (2/6), merupakan hari istimewa bagi Ni Putu Tamara Bidari Suweta. Saat melihat papan pengumuman, siswi SMP Negeri I Denpasar, Bali, ini mendapati dirinya meraih nilai ujian nasional tertinggi se-Indonesia.
Ni Putu Tamara yang dikenal cerdas namun pendiam ini memperoleh nilai sempurna 40,00 atau rata-rata 10 untuk setiap mata pelajaran yang diujikan.
Senyum pun langsung merekah di wajah gadis yang memang mempersiapkan dirinya secara khusus untuk menghadapi UN ini.
Selain Ni Putu Tamara, sepuluh rekannya dari SMP Negeri I Denpasar juga berhasil menjadi siswa yang meraih nilai ujian nasional tertinggi di peringkat 15 besar.
Dari 15 siswa SMP yang memperoleh nilai ujian nasional 2012 tertinggi se-Indonesia, 11 di antaranya berasal dari Bali.
Demikian info kali ini,Kami ucapkan terima kasih telah berkunjung ke halaman kami yang telah mengulas tentang Perih Nilai Sempurna UN dalam blog yang sederhana tapi patut untuk anda simak dalam Hariestelle.Blogspot.Com Rating
Image by Cool Text: Free Logos and Buttons - Create An Image Just Like This